Rabu, 23 Maret 2016

puisi sejarah Kerajaan Mataram Islam




Kisah tragis kerajaanku
Tertulis sebuah cerita yang lalu
Tentang kejayaannya
Aku disini mencoba bangkit berjuang
Meraih sebuah mimpi, memperluas kerajaan
            Namun perjalanan ini terasa sangat menyedihkan
            Sayang engkau tak duduk disampingku kawan
            Banyak cerita yang mestinya kau saksikan
            Di tanah subur negeri Mataram
Berawal dari sebuah hadiah yang diterima buyutku Ki Gede Pamanahan
Hadiah berupa tanah Mataram nan elok
Lalu Kakekku  yang bergelar Panembahan Senapati memajukan Mataram
Hingga mendirikan sebuah kerajaan
Kerajaan Mataram diabad ke-16
Ayahku Raden Mas Jolang meneruskan takhta
Bergelar Panembahan Seda Krapyak
Namun naas, dia tewas
Kini aku meneruskan tahta
Bergelar Sultan Agung Hanyarakrakusuma
Mimpi mulai ku rajut
Memperluas wilayah hingga pelosok Jawa
Namun, VOC menjadi batu rintangan
Tahun 1628, ku kirim pasukan pengusir VOC, namun gagal
Setahun kemudian, ku kirim lagi, namun naas, pasukan tewas, tertembak peluru panas
            Seakan benci bilang cinta
            ku malah bersekutu dengan VOC
            VOC pun menerima pinanganku
            Namun persekutuan itu harus ku jual mahal
            Mataram Islam terpecah belah
Perjanjian Gianti, 13 Februari 1755
Mataram terpecah dua
Surakarta dibwah kekuasaan Paku Buwono
Yogyajarta dibwah kekuasaan Sultan Hamengkubowono
Tak lama, kerajaan Mataram Islam pun lenyap
Meninggalkan sebuah kesan yang acap teringat

Tertulis sebuah cerita yang lalu
Tentang kejayaannya
Aku disini mencoba bangkit berjuang
Meraih sebuah mimpi, memperluas kerajaan
            Namun perjalanan ini terasa sangat menyedihkan
            Sayang engkau tak duduk disampingku kawan
            Banyak cerita yang mestinya kau saksikan
            Di tanah subur negeri Mataram
Berawal dari sebuah hadiah yang diterima buyutku Ki Gede Pamanahan
Hadiah berupa tanah Mataram nan elok
Lalu Kakekku  yang bergelar Panembahan Senapati memajukan Mataram
Hingga mendirikan sebuah kerajaan
Kerajaan Mataram diabad ke-16
Ayahku Raden Mas Jolang meneruskan takhta
Bergelar Panembahan Seda Krapyak
Namun naas, dia tewas
Kini aku meneruskan tahta
Bergelar Sultan Agung Hanyarakrakusuma
Mimpi mulai ku rajut
Memperluas wilayah hingga pelosok Jawa
Namun, VOC menjadi batu rintangan
Tahun 1628, ku kirim pasukan pengusir VOC, namun gagal
Setahun kemudian, ku kirim lagi, namun naas, pasukan tewas, tertembak peluru panas
            Seakan benci bilang cinta
            ku malah bersekutu dengan VOC
            VOC pun menerima pinanganku
            Namun persekutuan itu harus ku jual mahal
            Mataram Islam terpecah belah
Perjanjian Gianti, 13 Februari 1755
Mataram terpecah dua
Surakarta dibwah kekuasaan Paku Buwono
Yogyajarta dibwah kekuasaan Sultan Hamengkubowono
Tak lama, kerajaan Mataram Islam pun lenyap
Meninggalkan sebuah kesan yang acap teringat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar